Ada Truk Mogok di Jalan Jogja-Wates, Polisi Atur Lalu Lintas
27 Jan 2025 15:44

Untuk mencegah terjadinya kemacetan, petugas melakukan pengaturan arus lalu lintas karena truk yang mogok menutup hampir separuh badan jalan.
Iptu Sunaryo yang berada di lokasi mengatakan bahwa truk mogok disebabkan ada beberapa komponen mesin yang rusak.
"Kita lakukan pengaturan lalu lintas, sambil menunggu evakuasi atau perbaikan kendaraan," ujarnya.
Selain itu, petugas juga memasang water barrier di lokasi guna menghindari terjadinya kecelakaan lalu lintas.
Tribrata News Terkait
Jangan lupa baca juga berita-berita online terkait di bawah ini