Bhabinkamtibmas Kalurahan Trirenggo Takziah di Manding Kidul
14 Feb 2025 11:07

Hadir di antaranya Lurah Trirenggo, Kamituwo, Ketua Bamuskal, Dukuh Manding, serta para pelayat.
Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas Aiptu Amat Riyadi menyampaikan belasungkawa atas meninggalnya almarhum, serta memberikan dukungan moril kepada keluarga yang ditinggalkan.
Tribrata News Terkait
Jangan lupa baca juga berita-berita online terkait di bawah ini