Polsek Karangmojo melaksanakan patroli KRYD dan sambang poskamling pada malam hari
11 Oct 2025 08:16
Untuk antisipasi gangguan Kamtibmas dan mencegah tindak pidana, di wilayah kapanewon Karangmojo, Maka di bawah kendali Panit Intel Aiptu Nugroho, anggota Polsek Karangmojo melaksanakan patroli KRYD dan sambang poskamling pada malam hari, di wilayah kapanewon Karangmojo, Gunungkidul. Jum'at, 10 Oktober 2025.
Tribrata News Terkait
Jangan lupa baca juga berita-berita online terkait di bawah ini
