PEDULI DISABILITAS BHABINKAMTIBMAS KALURAHAN GIRIPENI SALURKAN BANTUAN DARI KEMENSOS RI
19 May 2023 19:45

Adapun warga yang memperoleh bantuan adalah Astria Yulianingsih yang memperoleh bantuan berupa seperangkat peralatan untuk berjualan Tempura yang terdiri dari
Satu unit Kompor gas satu tungku ,Etalase , Panci penggorengan serta Panci pemanggang.
Penyandang disabilitas lainnya yang mendapat bantuan yaitu Ibu Temu yang mengasuh anak Galang Purnama memperoleh bantuan berupa 2 buah kasur lipat ,sembako dan Nutrisi dan Sarung dan selimut.
Kegiatan ini dilaksanakan dengan tujuan untuk meringankan beban warga penyandang disabilitas serta memberikan bantuan berupa peralatan agar warga tersebut bisa menjalankan usaha untuk meningkatkan kesejahteraan hidup mereka " Ujar Aipda Sularni.
Tribrata News Terkait
Jangan lupa baca juga berita-berita online terkait di bawah ini