RUMKIT BHAYANGKARA
RUMKIT BHAYANGKARA Kepolisian Daerah Istimewa Yogyakarta
Selamat Hari Kebersihan Tangan Sedunia 05 Mei 2025
5 May 2025 13:01

05 Mei 2025
Kebersihan tangan merupakan kunci utama pencegahan infeksi. Mari budayakan cuci tangan pakai sabun sebelum dan sesudah beraktivitas, terutama dalam pelayanan kesehatan. Bersama kita wujudkan layanan kesehatan yang aman dan bersih. Tindakan kecil menyelamatkan banyak jiwa
Tribrata News Terkait
Jangan lupa baca juga berita-berita terkait di bawah ini