patroli dan sambang pos kamling
29 Nov 2025 15:15
Anggota Unit Samapta Polsek Panggang melaksanakan kegiatan patroli dan sambang di pos kamling dusun Panggang I Kalurahan Giriharjo.
Dalam kesempatan tersebut anggota menyampaikan himbauan Kamtibmas kepada warga untuk selalu bersinergi dengan kepolisian untuk menjaga harkamtibmas di wilayah Panggang.
Tribrata News Terkait
Jangan lupa baca juga berita-berita online terkait di bawah ini
