Operasi Lalu Lintas di Jalan Gambiran Yogyakarta Tindak 26 Pelanggar
30 Aug 2023 08:33

Kegiatan ini dipimpin oleh Kanit Lantas Polsek Umbulharjo AKP Sudarsa didampingi Kepala Seksi Dalops Dishub Kota Yogyakarta Ari Agus, AMAPKB, ST,.
Dari hasil operasi tersebut, petugas gabungan menindak 26 pelanggar. Dishub Kota Yogyakarta menindak 8 pelanggar karena masa berlaku uji KIR-nya telah habis. Satlantas Polresta Yogyakarta menindak 9 pelanggar karena melawan arah, dan Polsek Umbulharjo menindak 9 pelanggar karena melawan arah.
AKP Sudarsa mengimbau kepada seluruh pengendara untuk mematuhi peraturan lalu lintas dan melengkapi surat-surat kendaraannya. (Humas Polsek Umbulharjo)
Tribrata News Terkait
Jangan lupa baca juga berita-berita online terkait di bawah ini